4 Oktober 2012

no story I

First, I feel Hopeless. Nobody cares. I just want to be saved.

Aku bukan orang yang berambisi. Aku hanyalah aku, mengalir apa-adanya.
Seperti yang Tuhan telah goreskan..

Termasuk dalam hal prestasi..

Aku muak. Bertemu mereka yang MENGHALALKAN segala cara, hanya untuk mendapat NILAI.
wow. Hanya nilai dari seorang makhluk Tuhan.
APA ARTINYA?
Aku pun pernah,
menjadi egois. Ambisius. dan Perfeksionis.
Di mataku, semua harus semprna. Tidak ada kata salah dalam kamusku..
tapi aku lelah.

Dimana semua itu menunjukkan kesombongan.
Astagrirullah :'(

Ampuni hamba Ya Rabb..

Kalo boleh aku cerita, aku memang pernah menjadi sosok yang sangat ambisius. Mengejar nilai. Mengejar pujian. Tapi tidak menghalalkan segala cara.
Aku hanya belajar belajar belajaaar , hingga Dia *lama-kalamaan* mulai menjauh.
Aku rasakan itu.

Aku sumpek. Penat. Kacau.

Sekarang aku paham,, Itu cara Allah menegurku .
Allah kangen..

Tuhanku, maaf..
Hamba telah alpa..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar